Search for collections on Repositori IAIN Ternate

BENANG MURNI MODERASI BERAGAMA: KULIAH KERJA NYATA(KKN) KOLABORASI NUSANTARA MODERASI BERAGAMA DESA PEOT

HARIRIA, Kharisma Derilla and MUTMAINNAH, Humairah and ZAHIRIRIYAH, Siti Ulfiatuz and SAGAF, Bahtiar and JURAIT, Wiranto and AFANDI, Agus and ABBAS, Sukardi and ABUBAKAR, Fatum and ZEIN, Muhammad (2022) BENANG MURNI MODERASI BERAGAMA: KULIAH KERJA NYATA(KKN) KOLABORASI NUSANTARA MODERASI BERAGAMA DESA PEOT. 1 ed. UNSPECIFIED, IAIN TERNATE. ISBN 62-1688-2240-232 (Submitted)

[thumbnail of 1. BUKU KKN DESA PEOT fix - Layout.pdf] Text
1. BUKU KKN DESA PEOT fix - Layout.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

Puji syukur kehadirat Allah SWT, yang senantiasa memberi nikmat dan karunia yang tiada tara kepada seluruh makhluk-Nya terutama manusia. Demikian pula shalawat dan salam kepada junjungan kita, Nabi Muhammad SAW yang merupakan panutan dan contoh kita sampai akhir zaman. Dengan keyakinan ini, penulis dapat menyelesaikan buku yang berjudul “Benang Murni Moderasi Beragama Di Desa Peot” dengan tepat waktu. Salah satu tujuan penulis dalam membuat buku ini adalah sebagai salah satu bukti pengabdian kepada masyarakat terkhususnya terkait Kuliah Kerja Nyata (KKN) Kolaborasi Nusantara 2022. Buku yang penulis buat ini berdasarkan data-data yang valid dan telah dikumpulkan dalam berbagai metode. Penulis menyampaikan terima kasih pada beberapa pihak yang ikut mendukung proses pembuatan buku ini hingga selesai, diantaranya:

1. Allah SWT. atas nikmat kesehatan dan kesempatan umur panjang sehingga kami bisa menyelesaikan pengabdian masyarakat kami, melalui
kegiatan KKN
2. Prof. Akh. Muzakki, M. Ag., Grad. Dip. SEA.,M.Phil., Ph.D., selaku rektor UIN Sunan AmpelSurabaya dan Dr. Radjiman Ismail, M. Pd.,
selaku rektor IAIN Ternate yang telah memberikan dukungan sarana dan prasarana serta kebijakan yang mendukung penyelesaian KKN
3. Dr. Agus Afandi, M. Fil.I., selaku kepala Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat UIN Sunan Ampel Surabaya dan Dr. Muhammad Zein, M.Pd.,
selaku ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) IAIN Ternate sekaligus dosen pembimbing Dra. Fatum Abubakar,
S.Ag., M.Ag., dan Dr. Sukardi Abbas, S.Pd., M.Pd., yang telah membimbing penulis selama kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN)
berlangsung
4. Bapak Wandra Dano Ismail selaku Kepala desa Peot, yang telah menerima mahasiswa untuk melaksanakan kegiatan KKN Kolaborasi
Nusantara 2022.
5. Seluruh perangkat desa dan masyarakat desa Peot yang sudah menerima mahasiswa KKN dengan baik.
6. Bapak dan ibu masyarakat di desa Peot yang telah memberikan mahasiswa tempat tinggal yang nyaman selama kegiatan KKN berlangsung.
7. Orang tua penulis sebagai pendukung utama segala kegiatan yang penulis lakukan.

Kami menyadari bahwa penyusunan laporan KKN Kolaborasi Nusantara 2022 ini masih jauh dari kata sempurna. Selain itu, masih banyak kekurangan serta keterbatasan kemampuan, baik dalam melaksanakan program kerja, program partisipasi, maupun melakukan penulisan laporan KKN ini. Oleh karena itu, kami sangat mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun, menambahkan wawasan serta pengalaman untuk kedepannya. Jika dalam penyusunan laporan ini masih terdapat kata-kata yang kurang berkenaan di hati pembaca, maka kami memohon maaf.
Akhir kata, kami dari tim KKN Kolaborasi Nusantara 2022 Desa Peot sangat berharap laporan ini akan bermanfaat bagi pembaca dan seluruh pihak yang berkepentingan.

Item Type: Book
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Fakultas Syariah
Depositing User: admin perpus
Date Deposited: 10 Jan 2024 03:42
Last Modified: 19 Jan 2024 00:50
URI: http://repository.iain-ternate.ac.id/id/eprint/328

Actions (login required)

View Item
View Item