Search for collections on Repositori IAIN Ternate

EKSPOLARASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARI’AH PADA PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TRANSAKSI ECOMMERCE DI INDONESIA

HANAFI, Fazan and NAINGGOLAN, Basaria (2022) EKSPOLARASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARI’AH PADA PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TRANSAKSI ECOMMERCE DI INDONESIA. HUKUM ISLAM, 16 (2): e-ISSN. pp. 30-51. ISSN 1858-2222

[thumbnail of EKSPOLARASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARI’AH PADA PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TRANSAKSI ECOMMERCE DI INDONESIA.pdf] Image
EKSPOLARASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARI’AH PADA PERLINDUNGAN HUKUM BAGI KONSUMEN TRANSAKSI ECOMMERCE DI INDONESIA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)
[thumbnail of BUKTI KORESPONDEN EKSPLORASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARIAH PADA PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN TRANSAKSI E-COMMERCE DI INDONESIA.jpeg] Image
BUKTI KORESPONDEN EKSPLORASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARIAH PADA PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN TRANSAKSI E-COMMERCE DI INDONESIA.jpeg - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (95kB)
[thumbnail of TURNITINE  EKSPLORASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARIAH PADA PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN TRANSAKSI E-COMMERCE DI INDONESIA.pdf] Image
TURNITINE EKSPLORASI PRINSIP MAQASHID AL-SYARIAH PADA PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN TRANSAKSI E-COMMERCE DI INDONESIA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (4MB)

Abstract

Indonesia merupakan salah satu negara dengan pengguna internet terbesar di dunia, penggunaan internet di Indonesia hampir menyentuh seluruh aspek kehidupan, termasuk pada transaksi ecommerce. Salah satu sisi yang banyak mendapat sorotan adalah sisi perlindungan hukum bagi konsumen pada transaksi ecommerce. Secara hukum, Indonesia telah memiliki Undang-Undang Perlindungan Konsumen dan Undang-Undang Transaksi Elektronik guna mengakomodir kepentingan perlindungan hukum bagi konsumen transaksi ecommerce. Pada dunia Islam, ada prinsip maqashidu al-syari’ah sebagai salah satu prinsip bagi penegakan hukum (al-Syari’ah). Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi nilai-nilai prinsip maqashidu al-syari’ah pada perlindungan hukum bagi konsumen transaksi ecommerce di Indonesia. Penelitian ini dilakukan melalui metode kajian normative dan kepustakaan. Berdasarkan hasil penelitian dari secara normatif perlindungan hukum ini mengedepankan aspek dar’u al-mafasid dengan melindungi kepentingan dharuriyah konsumen secara komprehensif dari mulai hifzh al-din, hifzh al-nafs, hifzh al-‘aql, hifzh al-nasl, hifzh al-maal.

KEYWORDS:Maqashid al-Syari’ah, Perlindungan Hukum Konsumen, E-Commerce

Item Type: Article
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BV Practical Theology > BV1460 Religious Education
K Law > KF United States Federal Law
K Law > KZ Law of Nations
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Syariah > Hukum Keluarga Islam (Ahwal Syakhshiyyah)
Depositing User: admin perpus
Date Deposited: 09 May 2023 01:57
Last Modified: 22 May 2023 00:34
URI: http://repository.iain-ternate.ac.id/id/eprint/250

Actions (login required)

View Item
View Item